• MTSN 10 JEMBER
  • Madrasah Hebat Bermartabat

Visi dan Misi

Visi dan Misi MTs. NEGERI 10 JEMBER

 

Visi:

          “Terwujudnya Insan Religius, Berprestasi, Kompetititf, Peduli Lingkungan Berwawasan Global ”

 

Misi:    

 

  1. Menumbuhkan budaya Islami di lingkungan madrasah, dengan membiasakan warga madrasah berpakaian Islami, membaca Asmaul Husna dan Al-Qur’an, serta berdoa sebelum dan sesudah pembelajaran.
  2. Membentuk peserta didik berakhlakul karimah dan peduli sosial, melalui pembiasaan sikap sopan santun, berjabat tangan islami, mengucap salam, serta menumbuhkan empati dan semangat tolong-menolong.
  3. Mewujudkan peserta didik berprestasi akademik dan non-akademik, baik di tingkat kabupaten maupun nasional melalui berbagai lomba KSM, OSN, Porseni, POPDA, dan kegiatan literasi.
  4. Menciptakan budaya kompetisi dan kemandirian siswa, dengan kegiatan class meeting, pelatihan tampil di depan umum, serta pembiasaan menetapkan target capaian pribadi.
  5. Menumbuhkan kepedulian terhadap lingkungan, agar peserta didik berwawasan bersih, indah, sehat, dan asri.
  6. Mengembangkan wawasan global dan literasi digital, dengan membuka akses terhadap ilmu pengetahuan dan teknologi, mendorong eksplorasi sumber belajar global, serta menanamkan etika bermedia sosial.

Komentari Tulisan Ini
Halaman Lainnya
Profil

 PROFIL MADRASAH   A. Profil Madrasah  Madrasah Tsanawiyah Negeri 10 Jember adalah unit pelaksana teknis dibidang pendidikan dalam lingkungan Kementerian Agama yang

15/03/2020 19:18 - Oleh Administrator - Dilihat 5107 kali